Nice

  • Latest News

    Saturday, March 23, 2013

    Versi Ulama Terhadap Lafaz Salam Pada Shalat Jenazah


     Lafadh Salam Pada Shalat Jenazah

    Versi Ulama Terhadap Lafaz Salam Pada Shalat JenazahSabiluna-Sahabat yang baik hati semuanya, pada kali ini saya akan menposting sebuah artikel yang menurut hemat saya sangat bermanfaat bagi kita umat islam seluruhnya untuk mengetahui mengenai lafadh salam di dalam sembahyang jenazah, bagi sahabat yang ingin melihat nash-nash kitab mengenai hal ini Klik Saja Disini.. Bagaimanakah sebenarnya dalam membacanya.Tata Pelaksanaan sembahayang Janazah sedikit berbeda dengan shalat lainnya. Shalat jenazah dikerjakan tanpa ruku' dan sujud. Tetapi tidak jauh berbeda dengan shalat Dhuhur dan lainnya yaitu dimulai dengan takbir dan di sudahi dengan salam.

    Kalau kita melihat kepada Lafadh Salam pada sembahyang jenazah dengan lafadh salam sembahyang lainnya agak sedikit berbeda. Lafadh salam pada sembahyang jenazah tidak memakai kalimat wabarakatuh sedangkan sembahyang lainya memakai kalimat wabarakatuh.

    Marilah kita menyimak ulasan berikut ini terhadap versi pendapat ulama dalam menyikapi terhadap permaslahan tersebut. Dalam hal ini pendapat ulama tebagi dalam 2 versi:
    1. Bacaan salam yang sempuran sama dengan salam pada shalat biasa. Yang disunatkan dan sempurna sama seperti shalat biasa lainnya, yaitu :

      السلام عليكم ورحمة الله

      As salam alaikum warahmatullhi.

      tanpa penambahan lafadh wa barakatuh, ini adalah pendapat yang mu`tamad (kuat).
    2. Menurut pendapat dhaif disunatkan menambahkan wa barakatuh.


      Referensi:

      1. Hasyiah al-Bajuri jlid 1 hal 158 Cet. Haramain
      2. Hasyiah al-Bajuri jlid 1 hal 158 Cet. Haramain
      3. Tuhfatul Muhtaj dan Hasyiah Syarwani dan `Ubady jilid 2 hal 92 Dar Fikr
      4. Nihayatul Muhtaj jilid 2 hal 473 Cet. Dar Fikr
    • Blogger Comments
    • Facebook Comments

    0 komentar:

    Post a Comment

    Item Reviewed: Versi Ulama Terhadap Lafaz Salam Pada Shalat Jenazah Rating: 5 Reviewed By: Unknown
    Scroll to Top